Beda Leasing Syariah dan Konvensional Apa Saja? Cari Tahu Di Sini!
Meski lebih terkena leasing konvensional, namun belakangan ini leasing syariah juga mulai muncul ke permukaan. Ada beberapa hal yang menjadi beda leasing syariah dan konvensional. Utamanya bagi Anda yang tertarik untuk menggunakan produk dari kedua jenis perusahaan leasing tersebut, maka Anda wajib tahu bedanya. Berikut kami ulas untuk Anda beberapa hal yang menjadi pembeda antara […]